• UlanTrip

    What You Should Prepare Before Traveling with Parents

    Hai.. Saya mau tanya nih! Seberapa banyak waktu dalam satu minggu yang kita habiskan untuk bekerja, berjejaring, atau berkegiatan di luar pekerjaan? Adakah setidaknya satu hari yang benar-benar digunakan untuk quality time bersama keluarga? Adakah setidaknya beberapa jam dalam sehari yang kita gunakan untuk sekedar ngobrol bersama keluarga? Atau banyak jam setelah pulang kerja yang kita habiskan hanya untuk scroll up gadget hingga tertidur? Atau mungkin weekend juga kita habiskan sekedar untuk kongkow bersama teman? Lalu pernahkah kamu terpikir apa yang dirasakan oleh kedua orang tua saat waktu luang kamu tidak digunakan untuk sekedar mengobrol bersama mereka seperti ketika masih kecil. Saya ingat sekali, dulu setiap pulang sekolah saya menceritakan apapun yang terjadi…

  • UlanTrip

    [REVIEW] Sensasi Menginap di Greenhost Hotel Yogya, Hotel yang Unik dan Instagramable

    Hotel unik dan instagramable di Yogyakarta? Akhir september lalu, aku mengajak Mama liburan sebentar ke Yogyakarta. Aku pilih Yogyakarta karena banyak destinasi wisata yang bagus dan cocok untuk orang tua, selain itu juga dekat dengan kampung halaman Mama di Semarang. Persiapan liburan kali ini cukup lama, sekitar 4 bulan, karena ini pertama kalinya aku mengajak Mama liburan berdua. Ya, banyak tanya referensi pada teman kira-kira mana destinasi, pilihan kendaraan, terutama hotel yang oke untuk orang tua. Setelah menyusun destinasi mana saja yang akan kami sambangi, aku kemudian mencari penginapan yang oke dan cukup terjangkau di Yogya. Awalnya aku memilih daerah Malioboro sebagai lokasi menginap kami, namun menurut informasi beberapa teman…